Nama: Rm. Agustinus Handoko Hadisoemitro MSC Tempat tgl lahir: Magelang, 22 Agustus 1969 Kaul Pertama sbg MSC: 15 Juli 1991 (32th sbg biarawan MSC) Tahbisan Imam: 29 April 1998(24 tahun sbg imam) Motto Tahbisan: “SEGALA PERKARA DAPAT KUTANGGUNG DI DALAM DIA YANG...
Kabar
Berbagai informasi tentang CIC Sydney bisa disimak di sini.
Mujizat itu nyata
19 Nov 22 | Chaplain
(Sebuah Refleksi) Kisah ini terjadi waktu saya pulang, dari Sydney ke Magelang, berhubung dengan meninggalnya ibu. Tidak butuh waktu lama untuk keluar dari Terminal Tiga Bandara Soekarno-Hatta, karena saya tidak ada bagasi. Saya menunggu di area penjemputan, karena...
In the Time of Turbulence
19 Nov 22 | Chaplain
Catatan Pelayanan di CIC 2018-2022 “Confratermu yang semestinya ke Sydney mengalami kesulitan. Diputuskan, kamulah yang akan menggantikan untuk bertugas di Sydney”. Kata-kata Pater Superior pagi itu, ternyata menjadi gerbang pengalaman baru. Waktu itu saya tidak...
Laboratorium Kehidupan
19 Nov 22 | Chaplain
Seorang murid bertanya kepada Gurunya. “Bapa Guru menceritakan banyak cerita, tetapi tidak menerangkan maknanya kepada kami”. Jawab Sang Guru, “Bagaimana pendapatmu nak, kalau seseorang menawarkan buah kepadamu tetapi mengunyahkannya kepadamu?”. (Antony de Mello)...
Sakramen Krisma
1 Nov 22 | Chaplain
Tanggal 30 Oktober ini CIC mengadakan penerimaan Sakramen Krisma untuk seluruh umat CIC. (Sayang karena satu dan lain hal, saya sedang berada di Indonesia). Kita bisa juga memakainya untuk merenungkan diri kita masing-masing yang sudah menerima sakramen ini. Setelah...
Mentalitas Positif
25 Oct 22 | Chaplain
Ada dua sikap mental yang mendominasi manusia, yakni sikap mental positif dan sikap mental negatif. Bagaimana ini bisa diterangkan dengan sederhana? Dalam diri manusia ada semacam pemancar yang bekerja otomatis dan terus menerus. Pemancar itu terus menerus...
CIC Kensington: Jadwal Rosario Sebelum Misa
18 Oct 22 | Chaplain, Kensington, Pengumuman
PENGUMUMAN Sesuai arahan pastor, hendaknya Gereja menyediakan waktu hening dan doa 15 menit sebelum misa dimulai. Karena itu, semua kegiatan di dalam gereja (latihan koor, doa rosario bersama) diharapkan sudah selesai pada jam 3.15.Ini kita akan mulai awal November...
Dikubur Atau Dikremasi? (Bagian 4)
18 Oct 22 | Chaplain
Dengan bertambahnya jumlah no religion di Australia (38%, data 2021), maka tawaran untuk funeral service menjadi semakin bervariasi. Namun tidak semua tawaran itu sesuai dengan iman Katolik. Iman kita seharusnya mempengaruhi pilihan-pilihan kita. Sebab kalau kita...
Dikubur atau dikremasi ? (Bagian 3)
11 Oct 22 | Chaplain
RP. Dr. Gregorius Hertanto Dwiwibowo MSC Ketika mendengarkan umat berdialog pro dan contra untuk memilih dikubur atau dikremasi, ternyata tidak semua argumen searah dengan ajaran Gereja Katolik. Mari kita mempelajari tuntunan dari Gereja Katolik. Alasan Yang...
Dikubur Atau Dikremasi? (Bagian 2)
3 Oct 22 | Chaplain
Pandangan Gereja Katolik terhadap Kematian, Jenasah dan Kubur Pastor Dr. Gregorius Hertanto Dwiwibowo MSC Secara ringkas iman Katolik memandang kematian bukan sebagai akhir. Dengan kematian hidup tidak diakhiri, melainkan diubah (Prefasi Arwah I). Tubuh atau badan...
DIKUBUR ATAU DIKREMASI? (Bagian 1)
24 Sep 22 | Chaplain
Pernah saya mengikuti pembicaraan para ibu. Paling bicara masalah resep makanan? Oh ternyata tidak. Mereka sedang serius bicara tentang kematian: sebaiknya setelah orang meninggal dikubur atau dikremasi. Sebagiannya ingin dikremasi dan abu-nya ditebarkan di laut. Tapi...
Meninggalkan Keluarga
19 Sep 22 | Chaplain
“Petrus, anak perempuan saya memilih bekerja di USA, di Las Vegas”. Suaranya getir. Matanya berkaca-kaca. “Tidak mudah lagi bagi saya untuk melihatnya”. Kami diam. Lalu saya bertanya, “Pada usia berapa kau putuskan meninggalkan Cork, (Irlandia) dan pergi ke Australia...
Wali Baptis
13 Sep 22 | Chaplain
Wali Baptis untuk menghindari Penyusup Tradisi Wali Baptis dalam pembaptisan memiliki akar sejarah yang panjang dari sejak Gereja Perdana. Santo Paulus misalnya, secara tersirat di dalam Kisah Para Rasul memiliki Barnabas sebagai Walinya sehingga dia...
Nasehat Ayah Pada Anaknya
5 Sep 22 | Chaplain
(Pada Fathers Day) "Nak, apabila aku sudah mati nanti, kuburkanlah aku sebagaimana mestinya. Hormatilah ibumu dan jangan kautinggalkan sepanjang umur hidupnya. Lakukanlah apa yang menyenangkan hatinya dan jangan hatinya kausedihkan dengan kelakuanmu. Ingatlah, nak,...
Bimbingan Rohani: Q&A
28 Aug 22 | Chaplain
Q. Romo, saya sudah berusia 57 tahun. Di usia saya sekarang ini, teman-teman saya sudah banyak yang berpulang. Hal ini menakutkan saya. Sering saya tidak bisa tidur di waktu malam karena memikirkan bahwa suatu saat nanti, hidup akan berakhir. A. Kegelisahan memang...